Para iluwan menemukan sebuah system revolusioner untuk membantu orang lumpuh dalam hal mengontrol kursi roda, computer dan alat lain, dengan menggunakan alat  yang sangat simple yaitu dioperasikan dengan menggunakan lidah.

Insinyur dari Georgia Institute of Technology berkata bahwa teknologi baru yang disebut dengan Tongue Drive system atau system drive lidah akan sangat membantusesorang dengan kelumpuhan yang parah seperti penyakit rusaknya tulang belakang yang akan membatasi mereka untuk hidup lebih bebas.

Seseorang yang menggunakan system basis lidah (tongue-based system) harus bisa menggerakkan lidahnya, yang khususnya adalah orang yang lumpuh. Magnet kecil sebesar dabah padi, di tempelkan pada lidah seseorang menggunakan metode menusukkan pada lidah atau menempelkannya. Teknologi ini membuat orang yang lumpuh mengoperasikan mouse komputer atau kursi roda menggunakan lidah.

Para ilmuwan memilih lidah untuk mengontrol system karena tidak seperti kaki dan tangan yang terhubung dengan otak melalui tulang belakang, otak mempunyai hubungan secara langsung dengan lidah melalui syaraf. Sehingga jika seseorang mangalami luka pada tulang belakang atau luka lainnya, lidah akan terus bergerak untuk mengaktifkan system. “Gerak lidah juga sangat cepat, akurat dan tidak membutuhkan banyak berfikir, konsentrasi ataupun usaha.” Kata Maysam Ghovanloo. Seorang asisten professor di Georgia Tech School of Electrical and Computer Engineering.

Gerakkan pada magnet yang telah ditempel di lidah akan dideteksi oleh sejumlah sensor medan magnetic yang telah di install pada headset yang dipakai atau sebuah alat penguat yang ada dalam mulut. Sinyal yang datang dari sensor akan dikirim ke komputer portable secara wireless yang akan dihubungkan pada kursi roda atau menempelkannya pada pakaian

Sistem lidah diciptakan untuk mengenal secara luas urutan gerak dari lidah yang akan diaplikasikan sebagai perintah gerakan, yang nantinya akan dibawa ke pengguna akun oral anatomi, keahlian serta gaya hidup. “Kemampuan untuk melatih system dengan perintah yang sangat banyak adalah seperti seseorang dapat dengan nyaman menggunakan dan memanfaatkan common sip-n-puff yang berperan  untuk mengganti control dengan sangat mudah.

Drive system lidah bersifat gratis, tanpa kabel dan sehingga penggunanya tidak akan membutuhkan operasi.

Pada percobaan system, anggota dengan 6 anggota tubuh yang bisa digunakan gerakan ke kiri, kanan, atas, dan bawah untuk memunculkan task.

Hasil dari trial menunjukkan 100% perintah sangatlah akurat

Para ilmuwan merencanakan untuk mengetes kemampuan dari system opereasi oleh orang yang lumpuhnya sangat parah. Langkah selanjutnya adalah menghasilkan / menemukan software yang mengubungkan Tongue Drive system menjadi banyak seperti generator,

Source: National Science Foundation

Powered by www.infoniac.com